
Sejarah Singkat Perusahaan
Melihat perkembangan jaman yang semakin meningkat para pengusaha berlomba-lomba untuk membuka bidang usaha, selain itu krisis global juga membuat para pengusaha untuk membuka usaha, termasuk didalamnya Bpk. Jimmer Pakpahan yang ikut serta dalam hal ini, beliau berhasil dalam menjalankan usaha yang bisa dikatakan standart dalam bidang komputer. Beliau juga memiliki beberapa karyawan yang dipekerjakan di tempat usahanya sendiri yang bergerak di bidang jasa yaitu Pemasangan Warnet, Service Komputer, Instalasi Jaringan, Software-Hardware dan juga Pemasangan Baru Speedy, dan lain sebagainya. Usaha tersebut terletak di Perum.Gurindam Raya Blok A1 No 1 dengan nama perusahaan "Batam KOmputer"
0 comments:
Post a Comment